Bahan:
- 0,5 kilogram singkong, parut.
- 100 gram kelapa parut.
- 0,5 sendok teh garam.
- 0,125 sendok teh vanili bubuk.
- Minyak sayur secukupnya untuk menggoreng.
gambar: jemblem singkong isi gula merah |
Isian:
- 75 gram gula merah, disisir.
Cara membuat:
- Masukkan kelapa parut, singkong parut, garam, dan vanili ke dalam wadah untuk membuat adonan jemblem, aduk rata. Ambil adonan, pipihkan isi dengan gula merah secukupnya, bulatkan.
- Panaskan minyak sayur untuk menggoreng, goreng adonan jemblem yang sudah dibuatkan, bolak-balik sampai matang dan berwarna kuning keemasan, angkat, tiriskan.
- Susun di wadah saji, jemblem singkong isi gula merah siap dihidangkan.
Selain jemblem, masih ada banyak aneka kue tradisional berbahan singkong. Seperti;
loading...