Pernah terbayang membuat kue kering dari coklat dan kacang tanah? Kalau iya, sudah tepat bila Anda mau mempelajari resep kue kering kacang coklat berikut ini.
Salah satu dari aneka kue kering ini sangat cocok dihidang sebagai alternatif menu kue kering Lebaran. Di samping, kue kacang lainnya. Seperti, resep kue kacang renyah enak dan mudah dibuat serta resep jipang caramel dari gula merah dan kacang tanah goreng.
Cara membuat kue kering yang satu ini cukup mudah. Anda tinggal mencampur bahan-bahan yang diperlukan, mencetak, lalu memanggangnya di dalam oven. Simak penjelasan selengkapnya berikut ini.
Bahan basah untuk membuat kue kering kacang coklat untuk Lebaran:
- 200 gram margarin. Margarin jug dibutuhkan ketika Anda hendak mengaplikasikan resep kue kentang kukus sederhana atau resep roti gambang enak empuk.
- 2 butir telur, gunakan bagian kuningnya saja.
Bahan kering:
- 200 gram kacang tanah sangrai, dicincang kasar. Kacang tanah juga dapat dimanfaatkan untuk membuat resep kue widaran semakin renyah dengan kacang tumbuk atau resep kacang telur manis gurih dan renyah.
- 100 gram dark cooking chocolate, disisir.
- 100 gram gula halus.
- 300 gram tepung terigu protein sedang. Jenis tepung ini juga menjadi syarat utama ketika Anda ingin mengaplikasikan resep pisang goreng garing renyah bentuk kipas maupun resep ayam goreng tepung renyah paling praktis. Sebab, jenis tepung terigu yang digunakan akan memengaruhi tekstur kue nantinya.
- 30 gram maizena. Bahan ini juga dibutuhkan ketika Anda mau membuat resep talam jagung manis dan cara membuatnya atau resep cup cake vanilla isi spesial bikin ketagihan.
- 20 gram susu bubuk. Bila masih tersisa, bisa dimanfaatkan untuk membuat resep kroket kentang isi telur puyuh jawara kroket atau resep kue black forest sederhana lembut dan enak.
- 1 sendok teh baking powder.
Cara membuat kue kering dari kacang dan cokelat untuk acara Lebaran:
- Kocok margarin dan gula halus sampai lembut. Tambahkan kuning telur, kocok kembali sampai mengembang.
- Sedikit demi sedikit, secara bergantian, dan sambil diaduk spatula, tambahkan baking powder, tepung terigu, susu bubuk, dan tepung maizena, aduk rata.
- Masukkan dark cooking chocolate dan kacang tanah, aduk rata.
- Ambil adonan, pindah pada plastik, gulung. Simpan di dalam freezer sampai beku, potong-potong.
- Susun di loyang yang sudah dioles margarin atau mentega. Masukkan ke dalam oven, panggang dengan suhu 150 derajat celcius sampai matang, angkat.
- Susun di wadah saji, kue kering kacang coklat untuk Lebaran sudah siap dihidangkan bersama resep kue Lebaran: cheese stik sederhana serta resep widaran keju renyah mudah dibuat.
Resep kue kering coklat untuk Lebaran ini setara buat 8 orang atau lebih.
loading...
Comments
Post a Comment