Mimunan ini sangat cocok dihidangkan ketika dahaga tengah melanda. Atau, dijadikan sebagai menu penutup untuk menu makan siang. Pasti, jadi sempurna.
Bahan untuk resep es melon serut segar:
- 200 gram daging buah melon, diserut.
- 2 sendok makan biji selasih siap pakai.
- 600 mililiter air putih.
Pelengkap:
- 6 sendok makan sirup melon.
- Es batu secukupnya.
Tips:
- Usahakan untuk mendapatkan melon segar.
- Takaran sirup melon yang digunakan dapat disesuaikan selera.
Kalau sekarang Anda ingin minuman yang benar-benar segar dan menyegarkan, mungkin resep es melon serut ini dapat dijadikan sebagai salah satu referensinya.
- Tuangkan sirup melon ke dalam wadah.
- Larutkan dengan air putih.
- Tambahkan biji selasih.
- Masukkan es batu dan buah melon, aduk rata.
- Tuangkan ke dalam gelas saji, es molon serut segar siap dinikmati. Simak juga resep keju goreng tepung roti meleleh atau resep masakan ikan bumbu balado.
Resep es melon serut segar ini setara buat 3 porsi.
loading...
Comments
Post a Comment