Skip to main content

Posts

Showing posts from October, 2014

Resep Steak Ayam Lada Hitam Spesial

Daging ayam memang cukup populer. Tak heran bila sejuta aneka makanan berbahan daging ayam tercipta. Salah satu yang spesial adalah resep steak ayam lada hitam. Anda termasuk orang yang beruntung, karena pada kesempatan ini akan dibahas resep steak ayam lada hitam spesial. Bahan pelengkap: Saus: selengkapnya ada pada resep saus steak sederhana enak . Kentang goreng: 300 gram. Bahan untuk membuat steak ayam lada hitam spesial: Dada ayam (dagingnya saja): 2 potong, masing-masing di belah menjadi 2 bagian sama besar, kemudian agak dimemarkan supaya nanti bumbu cepat meresap. Wortel: 100 gram, potong dengan bentuk dan ukuran sesuai selera. Buncis: 50 gram, potong dengan bentuk dan ukuran sesuai selera. Kacang polong: 50 gram. Air putih: secukupnya untuk merebus sayuran. Mentega atau margarin: secukupnya untuk memanggang. Bumbu: Garam: secukupnya. Lada putih bubuk: secukupnya. Air jeruk nipis: 1 sendok makan. Lada hitam: secukupnya, tumbuk kas

Resep Cumi Masak Hitam Pedas

Pernah melihat masakan yang warna kuahnya hitam pekat, tapi memiliki cita rasa yang enak tak terkira? Kalau belum, silakan mencoba resep cumi masak hitam pedas berikut ini. Ketika mengaplikasikan resep cumi masak hitam pedas ini jangan kaget bila ternya kuahnya nanti berwarna hitam pekat. Warna tersebut muncul dari cairan tinta yang fungsinya sebagai alat pertahanan bagi cumi untuk menghidari serangan predatornya. Cairan tinta tersebut memiliki rasa yang cukup gurih. Maka itu, masakan tradisional ini memiliki cita rasa yang cukup enak. Bahan untuk membuat cumi masak hitam pedas: - Cumi: 400 gram, kupas, kemudian cuci dengan air mengalir. Bahan makanan tersebut juga dapat Anda gunakan untuk mengaplikasikan resep cumi bakar bumbu kecap resep cumi goreng tepung & rahasianya jadi crispy . - Air putih: 200 mililiter. - Minyak sayur: secukupnya untuk menumis. Bumbu: - Cabai hijau besar: 2 buah, iris tipis dengan bentuk sesuai selera. - Cabai rawit: 5 buah,

Resep Kue Pepe Khas Betawi Enak

Resep kue pepe khas Betawi yang enak ini juga populer disebut kue lapis. Rasanya enak, teksturnya kenyal. Tapi, cara membuatnya agak ribet dan cukup makan waktu. Sebab, cara memasaknya dilakukan secara bertahap. Meskipun resep kue pepe khas Betawi yang enak ini membutuhkan cukup lama untuk membuatnya, tapi rasanya cukup enak. Sama halnya dengan resep masakan tradisional seperti, resep ayam bakar taliwang serta resep gulai daging sapi pedas membuat nafsu makan bertambah .  Bahan dasar untuk membuat kue pepe khas Betawi enak: - Tepung sagu: 0,5 kilogram, diayak terlebih dahulu. Bahan tersebut juga dapat digunakan untuk mengaplikasikan resep kue nagasari enak sederhana dan resep kue cenil singkong kenyal menggoyang lidah . - Tepung beras: 25 gram. - Garam: 1,5 sendok teh garam. - Santan: 800 mililiter santan yang dibuat dari 1,5 butir kelapa. - Larutan daun suji: 50 mililiter yang dibuat dari 30 lembar daun suji, 1 lembar daun pandan, dan 1 tetes pewarna makanan

Resep Kue Nagasari Enak Sederhana

Resep kue basah yang asalnya asli dari Indonesia ini sangat mudah untuk diaplikasikan. Namanya adalah kue nagasari. Yang versi sederhana hanya diisi dengan potongan pisang. Meski begitu, kue basah tradisional ini menyimpan rasa yang enak. Untuk mengaplikasikan resep kue nagasari enak sederhana ini bahan yang diburuhkan  dikelompokkan menjadi 2, yaitu bahan kering dan bahan basah. Bahan kering untuk membuat kue nagasari enak sederhana: - Pisang kepok: 5 buah, potong dengan bentuk dan ukuran sesuai selera. -   Tepung beras: 225 gram. -   Tepung sagu: 50 gram. -   Gula pasir: 200 gram. -   Garam: 1,5 sendok teh. -   Daun pandan: 1 lembar, potong kecil-kecil. Bahan basah: - Selengkapnya ada pada resep kue nagasari mutiara enak plus nangka . Bahan pelengkap: - Daun pisang: secukupnya untuk membungkus. - Lidi: secukupnya untuk menyemat. Cara membuat nagasari enak sederhana: 1. Masukkan tepung sagu ke dalam wadah untuk membuat adonan kue na

Resep Steak Daging Sapi Crispy Menggoda Selera

Anda boleh menyebut masakan internasional ini sebagai masakan kreatif. Meskipun namanya steak , tapi presentasinya berbeda dengan yang aslinya. Pasalnya, daging sapi yang dijadikan sebagai bahan baku untamanya dibalur dengan tepung, sebelum digoreng. Alhasil, menciptakan sensasi crispy yang bakal menggoda selera. Memang agak sedikit tidak wajar. Tapi resep steak daging sapi crispy yang menggoda selera ini tetap memiliki cita rasa yang boleh dijadikan referensi. Buktinya, banyak rumah makan kelas menengah yang menawarkan varian steak seperti itu. Adapun bahan untuk membuat steak daging sapi crispy menggoda selera: - Daging sapi khas luar: 300 gram, potong memanjang, kemudian digepuk-gepuk supaya cepat untuk ketika dimasak. - Minyak sayur: secukupnya untuk menggoreng. Bumbu: - Garam: secukupnya. - Lada putih bubuk: secukupnya. - Air jeruk lemon: 1 sendok teh. Bahan dan bumbu untuk membuat adonan pelapis: - Tepung terigu protein sedang: 200 gram,

Resep Garang Asem Ikan Bandeng Paling Enak

Jangan pernah meremehkan cita rasa salah satu masakan tradisional bernama resep garang asem ikan bandeng. Pasalnya, bumbu dan bahan yang digunakan benar-benar membuat masakan ini adalah yang paling enak dibanding masakan lain sejenis. Untuk mengaplikasikan resep garang asem ikan bandeng ini cukup mudah. Sebab, bahan dan bumbu yang digunakan mudah didapat. Bahan untuk membuat garang asem ikan bandeng yang paling enak: Ikan bandeng: 500 gram ikan bandeng, potong dengan bentuk dan ukuran sesuai selera, kemudian dikerat halus. Air  putih: 500 mililiter. Daun pisang: secukupnya untuk membungkus. Bumbu: Bawang putih : 4 siung, iris tipis. Bawang merah: 7 siung, iris tipis. Cabai rawit utuh: 10 buah atau disesuaikan selera. Cabai merah keriting: 10 buah, iris tipis. Kunyit: 4 sentimeter, iris tipis. Tomat hijau atau merah: 4 buah potong dengan bentuk dan ukuran sesuai selera. Bahan tersebut juga dapat digunakan untuk mengaplikasikan  resep sup ikan asam peda

Resep Beef Steak Saus Lada Hitam yang Mudah Dibuat

Mekipun masakan ini adalah masakan internasional, namun bukan berarti orang Indonesia tidak bisa membuatnya. Resep beef steak saus lada hitam ini cukup mudah dibuat. Pasalnya, teknik memasak dan bumbu yang digunakan memang sengaja dibuat mudah untuk diaplikasikan, bahkan buat Anda yang sebelumnya memang belum pernah memasak sekalipun. Bahan untuk membuat beef steak saus lada hitam yang mudah dibuat: - Beef (daging sapi) khas dalam: 200 gram, dimemarkan dengan cara digupuk-gepuk. - Lada hitam bubuk kasar: 1 sendok teh. - Rosemery: 0,25 sendok teh. - Olive oil: secukupnya. Bahan dan bumbu untuk membuat saus: - Lada hitam bubuk: secukupnya. - Penjelasan selengkapnya ada pada  resep saus steak sederhana enak . Bahan pelengkap: - Wortel: 25 gram, rebus, kemudian dipotong-potong dengan bentuk dan ukuran sesuai selera. - Jagung manis: 25 gram, rebus sampai matang. Bahan tersebut juga dapat Anda jadikan bahan utama untuk resep jagung manis cup keju &

Resep Saus Steak Sederhana Enak

Tak peduli steak daging sapi, daging ayam, ataupun daging ikan, semuanya butuh saus. Saus ini memiliki peran vital dalam mempresentasikan steak. Nah, berikut ini akan dibahas resep saus steak yang dibuat secara sederhana, tapi bakal memberikan rasa yang semakin enak pada steak yang Anda buat. Khususnya, steak daging ayam atau daging sapi. Paling tidak saus steak sederhana ini cocok digunakan sebagai pelengkap untuk aneka steak. Untuk mengaplikasikan resep saus steak sederhana enak ini Anda bisa menggunakan air kaldu atau air putih biasa. Tapi, supaya rasanya lebih memuaskan, disarankan menggunakan air kaldu, menyesuaikan jenis daging yang digunakan. Bahan untuk membuat saus steak sederhana enak: Air kaldu (disesuaikan dengan jenis daging untuk membuat steak): 300 mililiter. Tak ada salahnya membuat banyak untuk persediaan, karena juga bisa digunakan untuk resep tumis jamur saus tiram enak maupun resep sup makaroni bakso dan aneka sayur . Larutan tepung maizena: dibuat dari 0

Resep Ikan Bandeng Bumbu Rujak Sedap Enak

Ikan bandeng pada dasarnya memang sudah enak. Ikan yang warna sisiknya serupa mutiara itu memiliki tekstur daging yang lembut dan rasa yang agak manis. Apalagi bila dimasak dengan menggunakan bumbu rujak. Pasti bakal menjadi sebuah masakan tradisional yang sedap dan enak. Untuk mengaplikasikan resep ikan bandeng bumbu rujak yang sedap dan enak ada 2 jenis ikan bandeng yang bisa digunakan. Yaitu, ikan yang masih mentah atau bandeng yang sudah dipresto. Bahan untuk membuat ikan bandeng bumbu rujak sedap enak: - Bandeng goreng: 500 gram, penjelasan selengkapnya ada pada resep ikan bandeng goreng kering . - Santan kental: 300 mililiter yang dibuat dari 0,5 butir kelapa. - Minyak sayur: secukupnya untuk menumis. Bumbu yang dihaluskan: - Bawang putih: 3 siung. - Bawang merah: 5 siung. - Cabai merah keriting: 4 buah. - Kemiri: 3 butir, disangrai terlebih dahulu. - Terasi yang sudah dibakar: 0,5 sendok teh. - Kunyit: 1 sentimeter, dibakar terlebih dahulu.

Resep Sup Ikan Asam Pedas Spesial

Satu hari dalam seminggu, mungkin perlu membuat sebuah menu kuliner yang spesial. Nah, resep sup ikan asam pedas ini dapat Anda jadikan sebagai salah satu referensi. Namanya juga sup, pastinya kuliner ini menonjolkan cita rasa kuah yang segar. Kesegarannya semakin terasa dengan rasa kaldu yang kuat. Jenis ikan untuk mengaplikasikan resep sup ikan asam pedas, pada dasarnya boleh apa saja. Tapi, disarankan menggunakan jenis ikan yang berhabitat di laut karena selain mudah di dapat, rasa dagingnya lebih manis. Bahan untuk membuat sup ikan asam pedas spesial: - Ikan kembung: 750 gram, bersihkan. - Air putih: 1,5 liter. - Daun bawang: 2 utas, potong dengan bentuk dan ukuran sesuai selera. - Minyak ikan: 1 sendok makan. - Kemangi: 3 utas, petik daunnya saja. Bumbu: - Bawang putih: 5 siung, goreng, kemudian dihaluskan. - Daun jeruk: 3 lembar, singkirkan tulang daunnya. - Garam: secukupnya. - Jeruk nipis: 2 sendok teh. - Serai: 1 batang, gunakan bag

Resep Cah Bayam Sederhana Enak

Daun bayam tidak hanya bisa dimasak dengan kuah segar. Sayuran yang memiliki tekstur daun yang lembut ini juga enak dimasak dengan cara ditumis. Salah satu referensi yang bisa Anda aplikasikan hari ini adalah resep cah bayam sederhana enak. Sesuai dengan judulnya masakan sederhana bernama resep cah bayam ini sangat miudah untuk diaplikasikan. Meski mudah diaplikasikan tapi masakan ini memiliki cita rasa yang enak. Bahan untuk membuat cah bayam sederhana enak: - Bayam: 1 ikat, petik daunnya saja. - Air putih: 100 mililiter. - Minyak sayur: secukupnya untuk menumis. Bumbu: - Bawang putih: 3 siung, dimemarkan, kemudian dicincang. - Bawang merah: 1 siung, iris tipis. - Jahe: 1 sentimeter, dimemarkan. - Garam: secukupnya. - Gula pasir: secukupnya. - Lada putih bubuk: secukupnya. Bahan pelengkap: - Bawang Marah goreng. - Bawang putih goreng. Cara membuat cah bayam sederhana enak: - Panaskan minyak sayur untuk menumis. - Tumis bawang putih dan b

Resep Roti Manis Empuk Isi Kismis

Resep roti manis empuk isi kismis ini cukup istimewa. Buah kismis yang manis dan asam membuat roti ini menawarkan keistimewaan cita rasa tersendiri dibanding aneka roti manis lain. Jumlah kismis yang digunakan untuk mengaplikasikan resep roti manis empuk isi kismis ini tentunya dapat disesuaikan selera masing-masing. Di samping itu, tidak menutup kemungkinan juga untuk mengolaborasikannya dengan cokelat dan atau keju sebagai bahan isian. Dengan begitu, roti basah yang Anda buat menjadi kaya rasa. Bahan untuk membuat roti manis empuk isi kismis: - Bread improver : 7 gram. - Air es: 500 gram. - Mentega: 120 gram. - Telur ayam: 100 gram. - Bread emulsifier : 7 gram. - Bahan kering: selengkapnya ada pada resep roti manis empuk (dasar membuat roti manis) . - Kismis: 300 gram, masing-masing dipotong menjadi 4 atau 8 bagian. Cara membuat roti manis empuk isi kismis: - Masukkan semua bahan kering ke dalam wadah untuk membuat adonan, kocok memakai mixer dengan ke

Resep Roti Manis Empuk (Dasar Membuat Roti Manis)

Siapa saja, mungkin bisa membuat roti manis. Tapi, belum tentu semua orang bisa membuat roti manis yang memiliki tekstur empuk. Pasalnya, bahan proses mengolahnya harus tepat. Bila Anda menguasai resep tersebut, maka Anda dapat dengan mudah membuat aneka roti manis. Pasalnya, hal itu merupakan resep dasar dari segala keperluan untuk membuat roti manis. Untuk mengaplikasikan resep roti manis empuk yang dapat dijadikan sebagai dasar membuat roti manis dibutuhkan aneka bahan yang berkualitas baik. Jangan gunakan bahan yang kualitasnya di bawah standar. Bahan kering untuk membuat roti manis yang empuk: - Tepung terigu protein tinggi: 1 kilogram. - Ragi instan: 12 gram. - Susu bubuk (khusus untuk membuat roti): 7 gram. - Gula pasir: 200 gram. - Garam: 10 gram. Bahan basah: - Bread improver : 7 gram. - Bread emulsifier : 7 gram. - Telur ayam: 100 gram. - Air es: 500 gram. - Mentega: 120 gram. Cara membuat roti manis yang empuk: - Masukkan semua bahan ker

Resep Sup Bakso Sapi Segar Menggoda Selera

Resep sup bakso sapi ini menawarkan rasa segar yang menggoda selera. Selain bakso sapi yang kenyal, Anda juga bisa menggunakan bakso urat yang spesial. Rasa bakso sapi dan bakso urat juga enak. Tentunya untuk mendapatkan bahan dan bumbu yang dibutuhkan resep sup bakso sapi yang segar menggoda selera ini sangat mudah. Hampir di semua pasar menjual bahan dan bumbu untuk membuat sup. Jadi, tak perlu khawatir kesulitan untuk mendapatkannya. Bahan untuk membuat sup bakso sapi segar menggoda selera: - Bakso sapi (penjelasan cara membuatnya ada pada resep bakso daging ayam kenyal tanpa formalin , Anda tinggal mengganti daging ayam dengan daging sapi): 15 butir. - Air putih; 1 liter. - Wortel: 1 batang, potong dengan bentuk dan ukuran sesuai selera. - Kentang: 1 buah, potong dengan bentuk dan ukuran sesuai selera. - Tomat merah: 1 buah, potong dengan bentuk dan ukuran sesuai selera. - Buncis: 1 ikat, potong dengan ukuran sesuai selera. - Kol: 5 lembar, potong dengan bentuk dan uk

Resep Ikan Bandeng Goreng Kering

Resep ikan bandeng goreng kali ini cukup spesial. Dengan digoreng garing, Anda bakal merasakan tekstur crispy pada kuliner ini. Untuk mengaplikasikan resep ikan bandeng goreng kering cukup mudah. Bahan dan bumbu yang digunakan juga mudah untuk didapat. Bahan untuk membuat ikan bandeng goreng kering: Ikan bandeng: 500 gram. Air putih: 50 mililiter. Minyak sayur: secukupnya untuk menggoreng. Bumbu yang dihaluskan: Bawang putih: 4 siung. Ketumbar: 1 sendok teh. Kunyit: 2 sentimeter. Garam: secukupnya. Lada putih: secukupnya. Bahan pelengkap: Daun seledri: 1 utas dicincang halus. Tips: Setelah dicuci bersih, balur ikan bandeng dengan air jeruk nipis. Selain ikan bandeng segar, Anda bisa menggunakan ikan bandeng yang sudah dipresto. Cara membuat ikan bandeng goreng kering: Masukkan bumbu yang sudah dihaluskan ke dalam wadah. Tambahkan air putih, larutkan. Gunakan larutan bumbu tersebut untuk membumbui ikan bandeng, diamkan beberapa s

Resep Udang Goreng Siram Bumbu Saus Tiram

Resep udang goreng yang ini sungguh spesial. Setelah udang digoreng kering, selanjutnya disiram dengan bumbu saus tiram. Masakan chinese food ini juga dapat menggunakan saus tiram saori atau yang lain. Pernah merasakan sensasi rasa udang goreng yang disiram dengan bumbu saus tiram? Bila belum, sepertinya Anda harus segera mengaplikasikan resep masakan berbahan udang ini. Resep udang goreng siram bumbu saus tiram sangat mudah untuk diaplikasikan. Hanya saja ada 2 tahap memasak yang harus Anda lalui. Yaitu, menggoreng dan menumis. Bahan untuk membuat udang goreng siram bumbu saus tiram: - Udang: 0,5 kilogram, kupas. - Larutan tepung maizena: 1 sendok teh yang dibuat dari 1 sendok air makan dan 1 sendok tepung terigu. - Air kaldu: 400 mililiter yang dibuat dari air rebusan kulit udang. - Minyak sayur: secukupnya untuk menggoren dan menumis. Bumbu: - Saus tiram: 4 sendok makan. - Bawang putih: 4 siung, dimemarkan, kemudian dicincang sampai halus. - Bawang bombay

Resep Pisang Molen Mini yang Renyah

Resep pisang molen mini yang renyah ini tidak hanya unik karena bentuknya mini. Tapi juga enak rasanya. Pisang molen merupakan salah satu jenis kue kering yang sudah sangat populer. Hampir di tiap sudut jalan, dapat dijumpai pedangan camilan tersebut. Yang enak adalah yang memiliki tekstur renyah. Supaya teksturnya super renyah, sengaja resep pisang molen ini dibuat dengan ukuran yang mini. Untuk mengaplikasikan resep kue pisang molen mini yang renyah, jenis pisang yang digunakan tidak asal pisang. Pasalnya, jenis pisang yang digunakan sangat memengaruhi cita rasa. Disarankan menggunakan jenis pisang usi atau pisang kepok. Bahan basah untuk membuat kue pisang molen mini yang renyah: - Telur ayam: 1 butir, dikocok lepas. - Margarin: 65 gram. - Air es: 1 sendok makan. - Minyak goreng: secukupnya untuk menggoreng. Bahan kering: - 8 buah pisang kepok, potong dengan bentuk dan ukuran mini. - Bahan kering lainnya selengkapnya ada pada resep pisang molen kulit goreng reny

Resep Kue Bugis Enak Sederhana

Resep kue bugis enak ini dibuat dengan cara yang sederhana. Bahan tepung ketan yang digunakan bisa tepung ketan putih maupun tepung ketan hitam. Anda juga akan diajarkan resep serta cara membuat isi kue bugis. Meski nama kue basah tradisional ini adalah bugis, namun bukan berarti berasal dari Daerah Bugis. Kue basah ini datang dari masyarakat Jawa. Tak heran bila camilan yang dibuat dari tepung ketan ini hampir selalu disajikan pada acara-acara spesial oleh masyarakat Jawa. Cita rasa kue bugis sangat enak, meski dibuat dengan cara yang sederhana. Resep kue bugis enak sederhana ini cukup mudah untuk diaplikasikan. Tapi, bahan yang digunakan harus yang berkualitas baik. Bahan basah untuk membuat kue bugis enak sederhana: - Santan kental: 100 mililiter yang dibuat dari setengah butir kelapa. - Minyak sayur: 0,5 sendok teh. - Pewarna makanan: secukupnya. Adapun warna yang dipilih dapat disesuaikan selera. Bahan kering: - Selengkapnya ada pada resep kue bugis ketan isi

Resep Daging Sapi Bumbu Kecap Manis

Resep daging sapi bumbu kecap manis yang akan dibahas ini lengkap dengan cara membuatnya. Kecap manis yang digunakan untuk membuat bumbu kecap harus kualitas terbaik. Sehingga, hasilnya memuaskan. Namanya saja resep daging sapi bumbu kecap. Tentunya, bumbu utama pada masakan ini adalah kecap manis. Bumbu tersebut tentu saja tak dapat diganti dengan bumbu yang lain. Supaya rasanya memuaskan selera, disarankan untuk menggunakan kecap berkualitas baik. Bahan untuk membuat daging sapi bumbu kecap manis: - Daging sapi: 0,5 kilogram, iris tipis memanjang. - Air putih: 100 mililiter. - Mentega atau margarin: secukupnya. Bumbu: - Kecap manis: 4 sendok makan. - Bawang putih: 4 siung, dimemarkan, kemudian dicincang sampai halus. - Bawang bombay: 0,5 siung, iris tipis. - Ketumbar bubuk: 1 sendok makan. - Garam: secukupnya. - Gula pasir: secukupnya. - Lada putih bubuk secukupnya. Cara membuat daging sapi bumbu kecap: - Panaskan mentega atau margarin sampai mel

Resep Daging Sapi Saus Tiram Sederhana Tapi Enak

Resep daging sapi saus tiram yang sederhana ini menawarkan cita rasa enak yang maksimal. Syaratnya, bahan serta bumbu dan cara memasak yang diterapkan harus benar dan tepat. Sama halnya dengan yang harus Anda lakukan ketika hendak mengaplikasikan resep daging sapi bumbu kecap manis . Untuk mengaplikasikan resep daging sapi saus tiram sederhana tapi enak ini, Anda dapat menggunakan air biasa atau air kaldu. Bila menggunakan bahan yang disebut terakhir, tentunya rasanya bakal lebih istimewa. Bahan untuk membuat daging sapi saus tiram yang enak: - Daging sapi: 350 gram, potong dengan bentuk dan ukuran sesuai selera. - Air putih: 150 mililiter. - Mentega atau margarin: secukupnya. Bumbu: - Saus tiram: 2 sendok makan. - Bawang bombay: 0,5 siung, potong dengan bentuk dan ukuran sesuai selera. - Bawang merah: 2 siung, dimemarkan, kemudian dicincang. - Cabai paprika: 1 buah, potong dengan bentuk dan ukuran sesuai selera. - Kecap manis: 2 sendok teh. - Garam: secukupn

Resep Tongseng Tanpa Santan Mudah dan Praktis

Resep tongseng tanpa santan ini mudah dan sangat praktis untuk diaplikasikan. Resep masakan daging kambing ini juga sangat spesial. Tak kalah dengan resep tongseng kambing paling enak yang dibuat dengan menggunakan santan. Selain kambing, Anda juga menjadikan sapi atau daging ayam sebagai bahan utamanya. Bahan untuk membuat tongseng tanpa santan mudah dan praktis: - Kaki kambing atau sapi: 200 gram, potong-potong, kemudian dimemarkan. - Daging kambing: 300 gram, potong dengan bentuk dan ukuran sesuai selera. - 1 liter air putih. - Mentega atau margarin: secukupnya untuk menumis. Bumbu yang dihaluskan: - Bawang putih: 10 siung. - Kemiri sangrai: 5 butir. - Jahe: 4 sentimeter. - Garam: secukupnya. - Gula pasir: secukupnya. - Lada putih: secukupnya. - Cabai merah besar: 5 buah. - Cari merah keriting: 3 buah. Bumbu pelengkap: - Lengkuas: 4 sentimeter, dimemarkan. - Serai: 2 batang, dimemarkan. - Daun jeruk: 5 lembar, singkirkan tulang daunnya. - Cabai raw