Pada kesempatan ini Oke Foods akan mempersembahkan resep istimewa yang dibuat dari makaroni, kornet sapi, dan keju. Ketiga bahan tersebut akan diolah sedemikian rupa sehingga menghasilkan makanan ringan yang pasti akan disuka oleh semua kalangan. Baik tua maupun muda. Namanya, resep nugget makaroni kornet sapi & keju. Bahan kering untuk membuat nugget makaroni kornet sapi & keju: 75 gram makaroni, rebus sampai kenyal. 50 gram keju cheddar, diparut. 50 gram tepung terigu protein sedang. 1 utas daun seledri, cincang sampai lembut. 1 utas daun bawang, iris tipis. 50 gram wortel, potong bentuk dadu kecil Bahan basah untuk membuat nugget makaroni kornet sapi & keju: 100 gram kornet daging sapi. 200 mililiter susu segar. 3 butir telur ayam, kocok lepas. Minyak sayur untuk menumis dan menggoreng. Pelengkap: 2 butir telur ayam, kocok lepas. 100 gram tepung panir. Bumbu untuk membuat nugget makaroni kornet sapi & keju: Garam, gul
Mau pintar masak itu mudah. Belajar saja di sini.